PERANCANGAN BRAND IDENTITY DAN MEDIA NAWTELLA UNTUK MENINGKATKAN BRAND AWARENESS

Authors

  • Annisa Alifia Mahasiswa DKV, Fakultas Sains & Teknologi, Universitas Ma Chung
  • Sultan Arif Rahmadianto Dosen DKV, Fakultas Sains & Teknologi, Universitas Ma Chung
  • Bintang Pramudya P P Dosen DKV, Fakultas Sains & Teknologi, Universitas Ma Chung

DOI:

https://doi.org/10.33479/sb.v2i1.122

Keywords:

logo, branding, Instagram, cookies, media promosi digital

Abstract

Peran UMKM dalam perekonomian Indonesia tak kalah penting dengan sektor-sektor industri lainnya. Data dari Kementrian Koperasi dan UMKM RI pada tahun 2017 melaporkan bahwa secara jumlah unit, UMKM memiliki pangsa sekitar 99,99% (62,9 juta unit) dari total keseluruhan pelaku usaha di Indonesia. (Haryanti dan Hidayah, 2018). Dengan diiringi kemajuan teknologi, para pengusaha UMKM menemukan kemudah untuk memulai dan mengembangkan usaha yang dimiliki. Nawtella adalah salah satu UMKM yang menjual produk makanan ringan akan tetapi perusahaannya masih kurang dikenali oleh masyarakat. Oleh karena itu, dilakukannya perancangan ini dengan menggunakan metode kualitatof. Hasil dari perancangan ini adalah logo, buku CIS, kemasan, serta konten untuk lama Instagram.

 

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2021-09-10